bank bjb syariah Raih Penghargaan di Human Capital on Resillience Excellent Award 2023
2023-07-06 09:17:39 | 901 Views.
Pada hari Rabu, 05 Juli 2023, Alhamdulillah bank bjb syariah berhasil memborong 4 penghargaan sekaligus dalam acara Human Capital on Resilience Excellence (HCRE) Award 2023 di Menara Peninsula Hotel Jakarta.
Adapun penghargaan yang di raih adalah sebagai berikut:
1. The Best CEO Focus on HC
2. The Best in Crisis Management & Recovery
3. The Best in Retention Strategy
4. The Best Company of Culture and Employee Experience
Penghargaan yang diraih merupakan hasil transformasi perusahaan di bidang human capital dan dicapai buah kerja keras seluruh Direksi dan Pegawai bank bjb syariah.
Semoga penghargaan ini menjadi penyemangat untuk terus meningkatkan kinerja, berinovasi dan berkolaborasi memberikan solusi serta dapat terus membangkitkan kemajuan Human Capital di Indonesia.
#bankbjbsyariah #perbankansyariah #syariah #HCRE #penghargaan #humancapital